Kabar Dunia Maya

  • Home
  • Lagi Trend
  • Komputer
  • Perpustakaan
  • Selebritis
Beranda » Ibu dan Bayi » Makanan Apa Saja yang Baik Dikonsumsi Ibu Hamil?

Makanan Apa Saja yang Baik Dikonsumsi Ibu Hamil?

Makanan apa saja yang baik dikonsumsi ibu hamil?
Makanan apa saja yang baik dikonsumsi ibu hamil? - Saat hamil tidak semua makanan baik di konsumsi, karena ada makanan yang tidak baik untuk perkembangan janin. Makanan yang sehat itu yang mempunyai kandungan tenaga seperti beras, kentang, roti dan lain sebagainya. Selain makanan yang banyak mengandung tenaga, ibu hamil juga harus mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung protein dan serat.

Untuk lebih jelasnya untuk menjawab pertanyaan Anda makanan apa saja yang baik dikonsumsi ibu hamil? adalah sebagai berikut :

Makanan untuk mengurangi rasa mual dipagi hari 
Ketika bangun tidur jangan langsung bangkit, bangun, duduk sekitar 3 menit, baru bangkit. Setelah itu minum air hangat dan makan sepotong roti. Dengan begitu perut tidak kosong. Oya jangan lupa untuk mengoles perut dengan minyak angin, agar perut terasa hangat.

Hindari jenis makanan ini
Bumil harus menghindari makanan seperti telur mentah, alkohol, dan minuman berkafein.

Sayuran yang dianjurkan dikonsumsi bumil
Sayuran hijau memiliki kandungan vitamin yang tinggi sehingga sangat baik dikonsumsi bunda yang sedang hamil. Contoh sayurannya juga sangat banyak seperti bayam, brokoli, kangkung, kacang panjang, buncis dan hampir semua sayuran baik dikonsumsi.

Buah-buahan yang baik dimakan bunda yang hamil
Jenis buah-buahan baik yang berwarna putih, merah, hijau ataupun tidak berwarna baik dikonsumsi. Dengan mengkonsumsi buah dan sayuran maka kebutuhan gizi ibu dan janin dapat terpenuhi. Dengan begitu janin akan sehat dan pertumbuhannnya akan semakin baik. Namun, ibu harus menghindari buah yang bersifat panas seperti durian karena tidak baik untuk dedek yang ada di perut.

Telur
Telur merupakan makanan yang baik dikonsumsi. Dengan mengkonsumsi telur, maka pertumbuhan dan kesehatan tulangnya terjaga. Selain itu anak yang ada di perut akan terhindar dengan cacat syaraf, dengan begitu anak ketika dilahirkan akan menjadi cerdas.

Ikan salmon
Ikan salmon memang baik dikonsumsi, namun Anda harus memperhatikan ketika membelinya apakah sudah mengandung mercury, pengawet atau zat lainnya yang tidak baik untuk kesehatan ibu dan bayi.

Mungkin itu saja makanan yang baik dikonsumsi ibu hamil, jika pembaca blog kabardunmay ada yang tahu jenis makanan lainnya yang baik dikonsumsi, silahkan berbagi melalui kolom komentar. Mudah-mudahan informasi pembaca dapat bermanfaat bagi para bunda yang lainnya.

Baca juga artikel berikut : Lowongan Kerja Bisnis Internet Part Time di Serang
Tweet

Jangan sampai ketinggalan postingan-postingan terbaik dari Kabar Dunia Maya. Berlangganan melalui email sekarang juga:

Atau sobat juga bisa follow Kabar Dunia Maya dengan mengklik tombol di bawah ini:

follow mas sugeng

Artikel keren lainnya:

Blogger Templates
Ditulis oleh Unknown pada tanggal Jumat, 12 Juni 2015
Posting Lebih Baru
Posting Lama
Beranda

Kategori

  • Batu Bara
  • Bayi
  • Contoh Surat
  • Ebook
  • Fashion
  • Ibu dan Bayi
  • Internet
  • Kecantikan
  • Kesehatan
  • Kode Pos Indonesia
  • Komputer
  • Lagi Trend
  • Perpustakaan
  • Resep Kue
  • Sekolah Online
  • Selebriti
  • Subhanallah
  • Universitas
  • Vide Lucu
  • Video

Popular Posts

  • Hubungan Ilmu Perpustakaan, Dokumentasi, Arsip dan Informasi
    Hubungan Ilmu Perpustakaan, Dokumentasi, Arsip dan Informasi Ilmu Perpustakaan Ilmu perpustakaan adalah pengetahuan atau ilmu yang memp...
  • Inilah Contoh Surat Izin Tidak Masuk Sekolah Karena Sakit dan Keperluan Keluarga
    Contoh Surat Izin Tidak Masuk Sekolah - Kadang kala kita tidak bisa masuk sekolah karena disebabkan beberapa hal. Jika tidak masuk, tentunya...
  • Daftar Kecamatan dan Desa / Kelurahan di Kabupaten Batu Bara Sumatera Utara
    Daftar Kecamatan dan Desa / Kelurahan di Kabupaten Batu Bara Sumatera Utara Kecamatan yang ada di kabupaten Batu Bara ada 7 yaitu : 1. Ke...
  • Cara Penentuan Bentuk Tajuk Nama Orang
    Cara Penentuan Bentuk Tajuk Nama Orang Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam menentukan bentuk tajuk adalah : 1. Nama pengarang di...
  • Istilah-Istilah yang Ada Pada Komputer Windows
    Istilah-Istilah yang Ada Pada Komputer Windows Untuk belajar computer tentunya banyak istilah-istilah yang akan kita temui. Untuk pemula...
  • Jenjang S1 yang Ada Di Universitas Sumatera Utara
    Berikut ini Jenjang S1 yang ada di Universitas Sumatera Utara (USU) : Pendidikan Dokter sebutan gelar Sarjana Kedokteran S.Ked Perawa...
  • Resep Kue Akar Kelapa atau Kue Kaktus yang Gurih dan Renyah
    Resep Kue Akar Kelapa atau Kue Kaktus yang Gurih dan Renyah - Kue kering ini, masyarakat kita menyebutnya kue akar kelapa dan ada pula yang ...
  • Kumpulan Contoh Surat Lamaran Kerja Lengkap
    Kumpulan Contoh Surat Lamaran Kerja Lengkap - Untuk membuat surat lamaran kerja sebenarnya yang harus diperhatikan adalah sebagai berikut : ...
  • Inilah Contoh Surat Permohonan yang Lengkap
    Inilah Contoh Surat Permohonan yang Lengkap - Surat merupakan hal yang penting agar terlihat sopan ketika kita akan menyampaikan sesuatu ...
  • Program Pascasarjana di Universitas Sumatera Utara
    Program pascasarjana S2 di Universitas Sumatera Utara (USU) Biomedik (Magister Kesehatan M.Kes) Ilmu Kedokteran Tropis (Magister Kedo...
Copyright © 2014 Kabar Dunia Maya - Powered by Blogger
Template by Mas Sugeng - Versi Seluler